Sabtu, 02 Maret 2019

URGENSI SANAD

PEMBURU  SANAD

🍈
Kali ini menelaah kitab Bulughul Maram karya ulama besar Al Imam Ibu Hajar Al 'Asqolani as Syafi'i. Hampir semua umat Islam utamanya kalangan pelajar familier dengan kitab yang satu ini. Kitab ini memuat hadits hadits tentang ibadah dan muamalah dalam madzhab Syafi'i. Saya sendiri sejak tasanawi hingga sekarangpun masih belajar dan kadang juga mengajarkan kitab ini.

🍈
Mungkin Karena mendapatkan sanad itu susah, maka meski sudah sering dikaji, namun banyak kalangan akademisi (termasuk saya) yang belum mempunyai sanad kitab ini yang menghubungkan ke pengarang kitab hingga ke baginda Nabi Muhammad SAW. 

🍈
Alhamdulillah dengan izin Allah saya berkesempatan bisa menelaah kitab ini langsung dari sang pemilik sanad yaitu As Syaikh Doktor Quds Hamid Mahmud As Samroi dari Iraq.

🍈
Pemberian sanad ini berlokasi di  Yayasan Ariosan Internasional Jl. Wilis 11 kota Malang. Berlangsung dengan sangat khidmat selam tiga hari dari tanggal 1 hingga tanggal 3 Maret 2019.

Mudah mudahan sedikit upaya ini bisa menambah manfaat, dan menambah berat timbangan di yaumil qiyamah kelak. Amin.

____________________________________________________________________________________________

            URGENSI SANAD

🍍
Perkembangan teknologi informasi yang pesat belakangan ini, semakin memudahkan orang untuk mendapatkan berbagai ilmu pengetahuan baik ilmu agama maupun ilmu umum. Di satu sisi keberadaan teknologi informasi baik internet, aplikasi media social, dan sebagainya dapat mempermudah pencarian informasi maupun mendapatkannya. Namun di sisi lain, juga dapat menjerumuskan orang bila tidak dengan bijaksana mencerna dan mengolah informasi atau ilmu yang didapatkan, sehingga memunculkan “orang-orang pintar“ baru yang sesungguhnya tidak memahami ilmu yang didapatkan.
🍍
Dengan kata lain, istilah sanad menurut hemat saya adalah dasar landasan keauntentikan suatu ilmu dari asal sumber ilmu itu berasal, sehingga dapat diperoleh ilmu dengan pemahaman yang autentik dan orisinil.
🍍
Kajian sanad suatu matan hadis (isi kandungan hadis) secara riwayah dan dirayah (pemahaman) haruslah benar. Mencoba merujuk kembali pada apa yang dilakukan generasi terdahulu dalam mempelajari suatu hadis, di antaranya para sahabat dan tabiin.
🍍
Kajian kelimuan secara sanad riwayah(tekstual) cukup penting, agar teks yang dikaji tidak ada tahrifat(penyelewengan teks) baik berupa pemalsuan teks maupun kesalahan tulisan yang akan berimplikasi terhadap kesalahan makna dan arti teks yang tertulis.
🍍
Begitu pula kajian keilmuwan berlandaskan sanad dirayah (kontekstual) juga penting, agar tidak terjadi kesalahan pemahaman dalam mengkaji suatu teks keilmuan.
🍍
Harapannya pula agar generasi sekarang maupun setelahnya, mendapat ilmu secara tekstual dan kontekstual yang utuh dan benar serta tidak memunculkan pemahaman-pemahaman yang dangkal dan parsial dalam mempelajari suatu ilmu. Walaupun tidak semua ilmu harus didasarkan atas sanad, setidaknya dengan memahami dasar landasannya, ilmu tersebut akan dapat dipahami secara lebih utuh, menyeluruh, autentik dan orisinil. 





       PERKATAAN ULAMA'  TENTANG SANAD :

قال عبدالله بن المبارك رحمه الله: "الإسناد من الدين، ولولا الإسناد لقال مَن شاء ما شاء"[  أخرجه مسلم في "مقدمة صحيحه" (1/ 15) ].
🍉Ibnu Mubarok : Sanad itu bagian dari agama, tanpa sanad semua orang akan ngomong sesuka dia.

وقال أيضًا: "مثل الذي يطلب أمرَ دينه بلا إسناد، كمثل الذي يرتقي السطح بلا سلم"[  أخرجه الخطيب في "شرف أصحاب الحديث" (ص/ 42)].
🍉Ibnu Mubaarok : Belajar agama tanpa sanad seperti menaiki atap tanpa tangga, mana mungkin bisa?.

قال المناوي رحمه الله في (فيض القدير): "وقد أكرم الله هذه الأمة بالإسناد، وجعله من خصوصياتها من بين العباد. ["فيض القدير" (1/ 433)].

🍉Al Manawi : Allah memulyakan umat ini dengan adanya sanad. Inilah istimewanya umat Muhammad.

وقال سفيان الثوري رحمه الله: "الإسناد سلاح المؤمن، فإذا لم يكن معه سلاح، فبأي شيء يقاتل؟". [ أخرجه الخطيب في "شرف أصحاب الحديث" (ص/ 42)].

🍉Sufyan At Tsauri : Sanad itu senjata seorang mu'min, jika berperang tanpa senjata maka terjadilah apa yang terjadi.

وقال يحيى بن سعيد القطان رحمه الله: "لا تنظروا إلى الحديث، ولكن انظروا إلى الإسناد؛ فإن صح الإسناد، وإلا فلا تغترَّ بالحديث إذا لم يصح الإسناد"[أخرجه الخطيب في "الجامع لأخلاق الراوي" (2/ 102)].
🍉Yahya Ibnu Sa'id al Qotthon : Terlebih dahulu lihatlah sanad(pembawa berita), jangan melihat pada isi berita.

قال الإمام ابن سيرين: «إن هذا العلم دين فانظروا عمن تأخذون دينكم». ( صحيح مسلم).

🍉Ibnh Sirin : Jangan sembarangan mencari ilmu agama, berhati hatilah lihatlah siapa yang menyampaikan.

وَقَالَ أبو علي الجياني  : (( خصّ الله تَعَالَى هَذِهِ الأمة بثلاثة أشياء لَمْ يعطها مَنْ قَبْلَهَا مِنَ الأمم : الإسناد ، والأنساب ، والإعراب )) (قواعد التحديث : 201) .
🍉Abu Ali Al Jayani : Allah mengistimewakan  umat ini dengan tiga hal : Sanad, nasab dan i'rob).

#Allahumma_baari
#Allhumma_Isfii_Ummi
#Habli_maa_Yasurruni
#Amiin.

1 komentar:

  1. Sanad
    sanadryl
    sanad adalah
    sanadryl dmp
    sanad matan rawi
    sanada yukimura
    sanad hadits
    sanad artinya
    sanad memiliki beberapa fungsi antara lain yaitu
    sanadryl sirup
    sanadomino
    sanadryl exp
    sanad nu
    sanadryl harga
    sanad habib bahar
    senajan tegese
    sanad gus muwafiq
    sanadryl ungu
    sanad doa akasah
    sanad habib syech
    sanad rasulullah
    sanad al quran
    sanad abdul somad
    sanad ali
    sanad adalah sandaran hadits sedangkan matan adalah
    sanad abuya dimyati
    sanad al qur'an tertinggi di dunia
    sanad ali bin abi thalib
    sanad al quran mbah arwani
    sanad arti
    sanad al jazari
    sanad abah anom
    sanad apa
    sanad awal
    sanad aswaja
    sanad adalh
    sanad ahad
    sanad abu bakar
    sanad adalah agama
    sanad bersambung
    sanad burdah
    sanad bagian dari agama
    sanad buya yahya
    sanad bacaan quran
    sanad bukhari
    sanad bahar smith
    sanad bin smith
    sanad berakhir pada
    sanad bacaan alquran
    sanad bahrain
    sanad batik
    sanad baca quran
    sanad bismillah
    sanad bushnaq
    sanad bahrain map
    sanad bahrain postal code
    sanad brahmin
    sanad bermaksud
    sanad cak nun
    sanad contohnya
    sanad contoh
    sanad cusub 2019
    sanad company
    sanad chicago
    sanad card
    sanad collective
    sanad capital
    sanad certificate
    sanad certificate in english
    sanad casablanca
    sanad cusub
    sanad certificate meaning
    sanad capital water park
    sanad construction industries
    sanad collective facebook
    sanad children's cancer support association
    sanad construction resources
    sanad careers
    sanad dan matan
    sanad ditinjau dari segi bahasa berarti
    sanad dan rawi
    sanad dalam hadis
    sanad dan tingkatannya
    sanad dalam islam
    sanad dan perawi
    sanad dalam hadits
    sanad dalail khoirot
    sanad dalam hadis adalah
    sanad dan contohnya
    sanad dan nasab
    sanad dimulai dari
    sanad dan isnad
    sanad dan musnad
    sanad dan rawi adalah
    sanad dari hadits pertama tentang menyayangi anak yatim adalah
    sanad dan matan hadis pdf
    sanad doa nurbuat
    sanad emas
    sanad emha ainun najib
    sanad emas ke 7
    sanad exam
    sanad engineering
    sanad exam date 2018
    sanad earlimart
    sanad al warfali
    sanad enfermos limpiad leprosos resucitad muertos
    sanad exam in gujarat
    sanad exam form 2018
    sanad exam paper in gujarati
    sanad epilepsy
    sanad earlimart ca
    sanad exam in gujarat 2018
    sanad exam form
    sanad enfermos
    sanad e.v
    sanad exam paper
    sanad exam fees
    sanad fathul muin
    sanad fathul qorib
    sanad fiqih nu
    sanad fatihah
    sanad fahad al shali est
    sanad fiqih
    sanad fpi
    sanad fund
    sanad freeze
    sanad for peacebuilding
    sanad foundation
    sanad form
    sanad film fund
    sanad for advocate
    sanad form 2018
    sanad for cooperative insurance and reinsurance
    sanad full form
    sanad flat for rent
    sanad facebook

    BalasHapus